KfePbWrKY0SZuYw0BGcsAmqR0vWhELLZLHFzoY4d
Bookmark

Mengevaluasi Jaringan VLAN XI TKJ - Materi 1

Assalamu'allaikum wr.wb. Salam sehat siswa-siswa semua mari kita berdoa sebelum melaksanakan kegiatan, memohon ampun, memohon perlindungan dan memohon ilmu yang berkah. Pada Materi 1 ini akan kita evaluasi mengenai Jaringan VLAN khususnya Mapel Administrasi Jaringan Kelas XI TKJ. Siswa-siswaku kita harap maklum dengan kondisi seperti ini maka kita wajib untuk meningkatkan komunikasi dengan menggunakan media online agar tujuan kita dalam pembelajaran dan menuntuk ilmu dapat berjalan dengan lancar, apabila masih ada kesulita nantinya saya juga akan senantiasa membuka pintu selebar-lebarnya untuk kalian curahkan kesulitan kalian terhadap materi pelajaran kita ini.

Mengevaluasi Jaringan VLAN XI TKJ - Materi 1

Silakan buka materi pada form di bawah, bacalah perlahan dan pahami dengan seksama kemudian lakukan perintah sesuai dengan intruksi yang ada !. Saya yakin dengan kegiatan kita hari ini dapat mengubah masa depan kita untuk lebih baik.

Cara Mengikuti Pelajaran AIJ-1 XI TKJ 

  1. masuk ke website pada artikel/post ini
  2. baca seluruh ini dari artikel/post ini
  3. isi absensi, baca materi dan tugas pada formulir paling bawah
  4. kerjakan tugas sesuai intruksi yang ada pada power point
  5. kirim tugas ke google class room > Join dulu bagi pengguna baru

Intruksi Tugas

  1. Kerjakan di Buku kusus Mapel AIJ
  2. Nama Siswa sebelah kiri, Nama Ortu dan TTD sebelah kanan
  3. di Foto
  4. Kirim ke Google Class Room
Contoh Pengerjaan

Kode Kelas 

  1. XI TKJ 1 : https://classroom.google.com/c/MzcxMTY2Mjc3MDkz?cjc=nyniafi
  2. XI TKJ 2 : https://classroom.google.com/c/MzcxMTY4Nzk3MzIx?cjc=277ktj6
  3. XI TKJ 3 : https://classroom.google.com/c/MzcxMTY4Nzk3MzYx?cjc=gqcmrgd
Formulir Presensi, Materi, dan Tugas

Tugas diberikan waktu sampai tanggal 26 Juli 2021

Materi Jenis-jenis VLAN dan Konfigurasi VLAN

Tugas diberikan waktu sampai tanggal 14 Agustus
 
Jika ada pertanyaan silakan sampaikan di kolom komentar
3 komentar

3 komentar

Terimakasih, sampai jumpa lagi !
  • Unknown
    Unknown
    Kamis, Agustus 12, 2021 2:37:00 PM
    Inter-vlan trunking dengan inter-vlan routing sama apa tidak pak?
    Reply
  • FENDI KURNIA
    FENDI KURNIA
    Senin, Agustus 09, 2021 10:52:00 AM
    Pak tugas nya yang ini ya
    Portal Based
    MAC Based
    Protocol Based
    IP subnet Address based
    Authentication Vlan
    Betul tidak pak tugas nya yang itu
    • FENDI KURNIA
      Unknown
      Selasa, Agustus 10, 2021 3:21:00 PM
      Betul.
    Reply